Saat Wafa TK dulu, nggak ada acara wisuda. Hanya pentas seni yang dikonsep dengan sederhana dan hangat. Makanya ketika kemarin ikut wisuda program takhasus di sekolahnya, masya Allah. Rasanya nano-nano. Deg-degan, terharu, bangga, dan yang jelas bahagia.
-
Jeda Seorang Ibu
Bu, menjalani peran sebagai ibu itu capek ya. Tadinya tulisan ini mau saya buka dengan pertanyaan, pernah nggak merasa capek menjalani peran sebagai seorang ibu? Tapi itu pertanyaan yang kayaknya kok apa banget. Nggak perlu dijawab, retoris, dan udah tau jawabannya. Capek. Lelah. Physically. Mentally.
-
Cerita Menyusui dan Review Milmor Plus: Herbal Pelancar ASI dan Penjaga Fungsi Hati
Setiap kehamilan, persalinan dan menyusui selalu punya ceritanya sendiri-sendiri. Begitupun saya, yang saat ini sedang menyusui anak ketiga. Apakah karena sudah anak ketiga maka prosesnya lancar jaya? Ohoho, belum tentu Marimar. Simak cerita saya selengkapnya, yuk!
-
2018 Overview
Sebenernya maju mundur mau nulis 2018 overview ini karena itungannya baru kemarin banget nulis tentang update hidup. Bisa dibaca di sini yaaa: Hai Nyak, how’s life? Tapi akhirnya nulis juga karena biar rutin nulis tahunan dong ah. Hahaha. Lagian kalau life update kemarin kayak cuma mengabarkan ‘sekilas’ apa yang terjadi selama saya menghilang beberapa waktu…
-
Ngeblog dan Raditya Dika
Jakarta, circa 2008: Awal Mula Ngeblog Saya masih jadi anak kos, bekerja jadi guru TK dan mengajar les privat di daerah Jagakarsa, Cilandak dan sekitarnya. Suatu kali saya kedatangan seorang teman SMA yang akan mengikuti tes CPNS dan akan menginap beberapa malam di kosan saya. Dari dialah, saya tahu Raditya Dika, orang yang punya andil…
-
Hai Nyak, How’s Life?
Peter, any change? Change? Yeah, big change. Penggalan dialog dalam film Spiderman di atas -saat Peter bangun tidur terus menemukan banyak perubahan, matanya yang minus jadi jelas, dan pas pake kacamata malah burem. Terus pas doi ngaca, oh wow, badannya jadi berotot dan kekar- sangat relatable dengan hidup saya saat ini. Bukaaan,mata saya yang burem…
-
Kecelakaan Motor: Udah Sein, Kok Masih Ditabrak
Harus banget ini ya, setelah nggak update sekian lamanya, terus sekalinya update malah cerita ginian? Kecelakaan? Ya nggak harus sih, tapi daripada bingung mau nulis yang mana dulu, jadi yang terdekat aja lah. Tapi kecelakaan ini bukan penyebab menghilangnya update an dari blog ini kok. Banyaaaak lah ceritanya sampai bingung mulai dari mana, hahaha. Parah…
-
Ramadan Ekstra: Dari Mudik Sendiri Hingga LDR dengan Suami
Postingan ini ditulis sesaat setelah sidang isbat memutuskan bahwa Ramadan tahun ini jatuh di hari Kamis, 17 Mei 2018. Dan itu berartiiiii besok malem sudah tarawih dan makan sahur, masya Allah :’). Alhamdulillah, masih bisa ketemu sama Ramadan, bulan mulia yang penuh berkah dan limpahan pahala ekstra. Buat saya, Ramadan tahun ini bener-bener ekstra juga…
-
Menuntaskan Rindu Bersama Keluarga di Pulau Tidung
Bagi kalian, apa yang menjadi tanda bahwa Ramadan dan lebaran sudah dekat? Iklan aneka sirup di TV, maraknya sale baju dan mukena di FB, atau berita tentang dibukanya tiket kereta api yang kemudian sold out secepat kilat? Hmm, kalau saya, semuanya. Tapi sebagai perantau, ada satu hal lagi yang menjadi tanda bahwa sebentar lagi Ramadan…